Cara membuat voting di facebook, Berawal dari teman group facebook yang membuat posting dalam bentuk voting, awalnya melihat si aneh yah kok bisa sih..hehe, akhirnya saya pun penasaran di coba-coba akhirnya bisa juga lumayan nambah ilmu. Makanya saya juga mau share untuk kawan-kawan setia pengunjung blog ini.
Berikut caranya :
1. Masuk ke group yang ingin kalian voting.
2. Klik Ask Question/Pertanyaan.
3. Kemudian membuat pertanyaan yang kalian ajukan di group tersebut, dan selanjutnya klik
Add Poll Options
4. Nah setelah kalian klik
Add Poll Options buatlah isi votingnya
5. Klik Post, dan liat hasilnya.
Okeh mudah banget kan? Jadi sudah siapkah kalian membuat voting di group.hehe
Sekian dulu tutor singkat ini nantikan tutor menarik lagi di blog ini.. see you next time :D